Kolam Renang Sabuga di ITB

Inilah fasilitas olahraga di ITB : Kolam Olimpik, Kolam Renang Pemula dan Kolam Renang Loncat Indah; Lapangan Sepakbola; Trek Atletik; Lapangan Bola Basket; Lapangan Bola Voli; dan Lapangan Tenis. Fasilitas olahraga digunakan terutama untuk program kegiatan kurikuler, yaitu perkuliahan Olahraga Mahasiswa TPB ITB selama 2 semester dalam tiap tahunnya. Selain itu fasilitas tersebut juga dimanfaatkan untuk pelaksanaan kegiatan lain, seperti: Sekolah Sepakbola, Kursus Tenis, Jogging Klub, Kursus Renang, Penyemaian Rumput, Fitness Center dan program lainnya.

Pada liburan lebaran saya mengajak teman saya untuk berenang di kolam renang sabuga ITB. Sebenarnya sih saya sudah sering berenang dikolam tersebut dan tidak mengecewakan karena kolam renangnya bersih dan pastinya memiliki fasilitas yang lengkap seperti kamar ganti untuk laki-laki dan perempuan. Harga untuk masuk ke kolam renang cukup murah yaitu Rp. 3000 untuk mahasiswa ITB dan untuk umum dikenanakan biaya Rp. 15.000. Inilah beberapa foto yang sempat saya abadikan ketika berenang di kolam renang sabuga ITB.

2014-08-01 08.15.13

2014-08-01 08.15.46

2014-08-01 08.48.40

2014-08-01 08.53.24

2014-08-01 08.54.12

2014-08-01 08.55.01

Leave a comment