Belajar HTML ( Dasar-Dasar HTML 3)

Ternyata seru, belajar HTML. Walaupun masih dasar tapi kalau kita sudah tahu dasar-dasarnya pasti rasa penasaran kita bertambah banyak lagi. Pasti mau mencoba dan terus mencoba, akhirnya kita semua pasti bisa.

Untuk itu disini saya akan sedikit mengupas tentang materi dasar-dasar HTML 3 yang langsung bisa di praktekkan tanpa melalui Internet. Bagaimana caranya, mari kita simak bersama di bawah ini.

1.Buka Notepad dan tuliskan perintah-perintah yang sudah tersedia dibawah pembahasan ini (lihat gambar di bawah).

2.Setelah itu simpan di desktop kemudian klik di bagian google chrome atau internet explorer lalu ganti save as type nya menjadi “PHP Hypertext  Preprocessor file(…) ” kemudian save.

3. Setelah itu buka file yang sudah anda simpan. maka akan tampak hasil yang telah anda buat. (contoh seperti di bawah pembahasan ini).

4.Lakukan cara yang sama untuk membuat perintah-perintah yang lain. Untuk lebih jelas nya perhatikan contoh gambar di bawah ini.

1. Bulan HTML

hasilnya :

2. Rangre HTML


hasilnya :

3. Marquee (Tulisan Bergerak) HTML

hasilnya :

4. List 1 HTML

hasilnya :

5. List 2 HTML

hasilnya :

6. List 3 HTML

hasilnya :

7. Tanggal HTML

hasilnya :

Jangan takut untuk berbuat salah, karena dengan kesalahan itu kita past berusaha untuk membuat hal yang benar.mencoba, mencoba dan selalu mencoba.

Leave a comment