Patung Pahlawan Cak Doko di depan Dinas Pendidikan Kupang,NTT

10izaaku

nama : Izaak Huru Doko yang akrab dengan panggilan Cak Doko

lahir    : diLedemanu -Sabu, 20 November 1913

wafat  : di Kupang, 29 Juli 1985

dikagumi karena keberanian dan nasionalismenya yang tinggi. Di masa silam, Izaak pernah menerima tantangan berkelahi dari seorang tentara Jepang yang mabuk dalam sebuah pesta peresmian sawah di Okamura (Noil Kaoek) di Amarasi. Baca lebih lengkap tentang Cak Doko DISINI

2014-05-03 12.36.39

2014-05-03 12.36.50

2014-05-03 12.37.22

2014-05-03 12.37.28

2014-05-03 12.37.35

 

 

Leave a comment